Search

Blogs

29 August 2016

Lamaran Kerja Anda Tidak Mendapat Tanggapan? Ini Alasannya

Anda sudah mencoba mengirimkan lamaran kemana-mana, tapi belum ada perusahaan yang memberikan kabar baik? Sebenarnya apa kira-kira yang menjadi alasan lamaran kerja anda ditolak? Tidak memenuhi kriteria Mungkin saja anda belum memenuhi kriteria yang diinginkan oleh perusahaan, misalkan dalam ...


Read More
28 August 2016

Sukses di Masa Percobaan Bukan Hal Sulit Asal Anda Mau Melakukan Hal Ini

Setelah lolos interview kerja, perlu diingat bahwa anda masih dalam tahap masa percobaan dalam waktu 3 bulan sebelum resmi dinyatakan sebagai karyawan tetap. Jangan sampai dalam masa itu anda melakukan kesalahan sehingga perjuanganmu sebelumnya menjadi sia-sia. Ini tipsnya agar sukses di masa percob...


Read More
28 August 2016

Lakukan Hal Ini Sebelum Beralih ke Pekerjaan Baru

Rata-rata karyawan di dalam perusahaan hanya bertahan paling lama sekitar 3-4 tahun, hanya sedikit yang mampu bertahan lebih dari itu. Pekerjaan yang bersifat monoton maupun faktor dari lingkungan kerja menjadi penyebab anda untuk beralih ke pekerjaan yang baru. Sudah siapkah anda untuk menerima seg...


Read More
27 August 2016

Ini Tipsnya Melamar Kerja via E-mail

Saat ini banyak perusahaan yang membuka lowongan pekerjaan dan memilih e-mail sebagai sarana para pencari kerja untuk mengirimkan surat lamarannya. Tapi apakah anda tahu bagaimana tips-tips jitu agar e-mail mu dapat menarik hati perusahaan sehingga anda bisa lolos ke sesi interview? Berikut tipsnya ...


Read More
27 August 2016

Ini Tips agar Pengajuan Cutimu Diterima

Menjelang tanggal-tanggal merah tertentu, tak jarang banyak karyawan yang ingin mengajukan cuti sebagai tambahan untuk hari libur mereka. Sayangnya tak jarang permintaan ini ditolak oleh atasan. Apakah anda juga termasuk salah satunya? Lakukan langkah-langkah berikut agar kamu bisa sukses mengajukan...


Read More
26 August 2016

Tertarik untuk Bisnis Kuliner? Ini Kiat Suksesnya

Bisnis kuliner merupakan salah satu bisnis yang banyak dilirik, dianggap menjanjikan dan dapat memberi keuntungan yang cukup besar. Perlu diingat bahwa banyak orang juga menggeluti bisnis ini sehingga kita harus memperhatikan beberapa hal agar bisa bersaing dan meraih kesuksesan, seperti dengan : ...


Read More