Beberapa Startup berkembang sedang mencari karyawan magang dan tetap. Lihat Lowongan Kerja >
blog civimi
September 2017 Career

Jago Public Speaking! (Be Great in Public Speaking!)

Berbicara di depan banyak orang bukanlah hal yang mudah dilakukan. Banyak orang merasa bahwa berbicara di depan banyak orang atau di depan publik merupakan hal yang mengerikan. Sebagian dari mereka merasa malu karena tidak percaya diri akan penampilan mereka atau bahkan mereka tidak percaya diri kepada kemampuan mereka untuk menyampaikan suatu hal. Mungkin Anda adalah salah satu dari mereka. Kali ini, CIVIMI akan memberikan kepada Anda tips-tips yang dapat Anda gunakan dalam berbicara di depan publik.

Talking in front of a lot of people is not as easy as it looks. Many people find it scary to talk in front of a lot people or in front of the public. Some of them feel embarrassed because they are not confident about how they look or even some of them feel unconfident about their public speaking skills. Maybe you are one of those people. This time, CIVIMI will give you tips that you can use in public speaking.

Menyiapkan Materi (Prepare the Material)

Saat Anda akan berbicara di depan publik, Anda harus benar-benar siap dalam menyampaikan materi yang akan Anda bicarakan. Berlatih dan menyiapkan segala sesuatunya agar berjalan dengan lancar. Jika Anda takut melupakan materi Anda saat berbicara, Anda dapat menyiapkan cue card. Cue card merupakan kartu-kartu kecil yang berisikan poin-poin penting dari materi yang akan Anda bawakan. 

When you are going to do public speaking, you must really be prepared in delivering the material that you are going to talk about. Practicing and preparing everything so it will go smoothly. If you are afraid that you are going to forget the material when you are talking, you can prepare a cue card. Cue card is small cards that is filled with important points from the material you are going to talk about.

Nutrisi Yang Cukup (Enough Nutrition)

Berbicara di depan publik akan menguras tenaga yang Anda miliki tanpa Anda sadari. Memakan makanan yang cukup dan bernutrisi akan membuat Anda memiliki tenaga yang banyak. Jangan Anda makan secara berlebihan, hal ini akan membuat Anda merasa tidak nyaman selama Anda berbicara.

Speaking in front of the public will drain your energy without you even realizing it. Eating enough food with enough nutrition will make your energy be enough. Do not eat excessively, this will make you feel uncomfortable when you are talking.

Relaks (Relax)


Sebelum Anda akan mulai berbicara, Anda harus mencoba untuk relaks. Hal ini memang tidak akan mudah dilakukan, namun jika Anda dapat merasa relaks sebelum Anda berbicara di depan public, Anda akan merasa lebih tenang.

Before you start speaking, you have to try to relax. This is not easy, but if you can feel relax before you are going to talk in front of a public, you will feel calmer.

Temukan Gayamu (Find Your Style)

Saat berbicara di depan publik, Anda harus memiliki gaya tersendiri saat berbicara. Setiap pembicara memiliki gaya tersendiri saat mereka berbicara. Carilah gaya berbicara yang cocok untuk Anda dan juga yang akan cocok dengan audience yang akan mendengarkan Anda berbicara.

When you are speaking in front of a public, you have to have your own style in speaking. Every speaker tends to have their own style when they are talking. Find the style that will suit you and also suit the audience that are going to listen to you.

Memiliki pernyataan mengenai online servis kami? Beritahu kami
Thanks For Send Us Testimony.
We Happy To Know What Your Thinking About Us.